Kereta api merupakan salah satu alternatif transportasi murah untuk bepergian khususnya di pulau Jawa. Sebagian besar masyarakat memilih menggunakan transportasi kereta api dengan beberapa alasan. Diantaranya adalah harga tiket kereta api yang murah, lebih aman karena jarang terjadi kecelakaan. Selain itu perjalanan dengan kereta api bisa menghemat waktu. lebih nyaman, dan tidak membosankan karena kita…
Category: Traveling
Traveling bukan hanya tentang kemana kita menuju. Traveling adalah sebuah perjalanan untuk memahami esensi kehidupan.
Antara Malang – Singosari, Apa Saja Petualangan yang Bisa Kamu Temukan?
Hello, kamu sedang jalan-jalan menikmati tempat wisata di Malang? Tahu nggak, ternyata liburan di kota Malang itu mudah. Mulai dari dalam kota, menuju ke bagian utara, selatan, barat, dan timur, semuanya sarat dengan tempat-tempat wisata. Karena itu, perlu cari info yang lengkap kalau berpetualang di Malang. Supaya dirimu tidak melewatkan banyak hal yang menarik. Kota…
Pasar Papringan Ngadiprono, Surga Kuliner di Hutan Bambu
PAPRINGAN. Dalam ingatan saya, kata ini melukiskan sebuah tanah lapang yang ditumbuhi ribuan tanaman bambu. Di tepian desa yang masih alami, jauh dari kebisingan suara kendaraan. Teduh di bawah naungan tanaman bambu yang tinggi dan rimbun. Yap, dalam bahasa jawa, nama lain dari bambu adalah PRING. Maka PAPRINGAN adalah istilah untuk sekumpulan pohon pring di…
Tips Aman Membeli Pie Susu Bali Asli Berbagai Varian Rasa
Awal tahun menjadi saat yang paling tepat untuk mengambil masa liburan, Anda bisa mengunjungi beberapa tempat wisata menarik yang ada di Indonesia, salah satu diantaranya adalah pulau Bali. Pulau Dewata ini memang dikenal dengan berbagai macam kelebihannya, mulai dari keindahan alam, kemudian budaya khasnya hingga kuliner yang menggugah selera. Salah satu yang patut untuk dijadikan…
Paspor Ibarat Password Untuk Menjelajahi Dunia
“Lama banget ya proses membuat paspor (passport) itu?” Itu adalah komentar yang saya ucapkan setahun yang lalu (2017). Ketika saya mendengar cerita pengalaman kedua orangtua saya tentang proses antrian di Kantor Imigrasi Yogyakarta. Paspor beliau berdua sudah kadaluarsa sejak tahun 2000. Sehingga perlu membuat paspor baru dengan prosedur yang berlaku saat ini. Saat itu Kantor…